Joan Mir Membongkar Ketidakpuasan Performa Motor dan Pernah Pertimbangkan Pensiun di MotoGP

Detakbanten.com OLAHRAGA -- Joan Mir, pembalap dari tim Repsol Honda, sempat mengalami pemikiran untuk mengakhiri karirnya di dunia MotoGP akibat performa yang kurang memuaskan dari motor RC213V di musim ini. Ia mengungkapkan bahwa kurangnya hasil positif dan serangkaian kecelakaan yang dialaminya selama musim membuatnya sempat mempertimbangkan untuk mengakhiri karir balapnya.

Joan Mir. (net)

Joan Mir Terancam ‘Nganggur’ Musim Depan di MotoGP

Detakbanten.com OLAHRAGA -- Pembalap MotoGP Joan Mir menyebut kalau dirinya siap untuk menganggur di musim 2023 jika tidak ada satupun tim MotoGP yang mengontrak dirinya, dia juga mengaku tidak ambil pusing dengan hal tersebut.

Pembalap Tim Suzuki Ecstar, Joan Mir Juarai MotoGP Musim 2020

Pembalap Tim Suzuki Ecstar, Joan Mir Juarai MotoGP Musim 2020

Detakbanten.com OTOMOTIF,- Pembalap Tim Suzuki Ecstar, Joan Mir, keluar sebagai juara dunia MotoGP 2020. Meski hanya finis ketujuh, pembalap asal Spanyol tersebut mengunci gelar dunia di Seri Valencia yang digelar di Sirkuit Ricardo Tormo, Spanyol, pada Minggu (15/11/2020).

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries