KPU-Partai Prima Absen di Sidang Putus Penundaan Pemilu

Detakbanten.com, JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI tak hadir di sidang pembacaan putusan banding atas putusan penundaan Pemilu 2024 Pengadilan Negeri Jakarta Pusat di Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta, Selasa, (11/4/2023).

Wakil Ketua DPRD Kota Tangsel, Iwan Rahayu.

Masuki Masa Sidang Kedua, Anggota DPRD Tangsel Diminta Terus Tingkatkan Kinerja

detakbanten.com, TANGSEL - DPRD Kota Tangerang Selatan (Tangsel) kini mulai masuki masa sidang kedua tahun 2022-2023 dimana sebelumnya, DPRD juga mengakhiri masa sidang pertama yang ditutup dengan kegiatan Reses oleh 50 anggota DPRD di daerah pemilihan (Dapil) masing-masing, Minggu (11/3/2023) lalu.

Mabes Polri menggelar sidang Komisi Kode Etik Polri (KKEP) untuk Bharada Richard Eliezer di kasus pembunuhan Brigadir J., Rabu (22/2/2023).

Hasil Sidang Etik Polri: Bharada E Tak Dipecat!

Detakbanten.com, JAKARTA - Instansi Polri tidak memecat Bharada Richard Eliezer Pudihang Lumiu. Ini tertuang pada hasil sidang Komisi Kode Etik Polri (KKEP) pada Rabu (22/2/2023) yang berlangsung 7 jam sejak kedatangan Bharada E pukul 10.30 WIB.

Bharada  Richard Eliezer Pudihang Lumiu atau Bharada E. sarat menjalani proses persidangan di ruang Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

Tok! Bharada E Divonis 1 Tahun 6 Bulan Bui, Indonesia Raya Menggema di Ruang Sidang

Detakbanten.com, JAKARTA - Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan memutus hukuman 1 tahun 6 bulan penjara pada Bharada Richard Eliezer Pudihang Lumiu atau Bharada E., terdakwa kasus pembunuhan berencana Brigadir Yosua Hutabarat atau Brigadir J.

Terdakwa Putri Candrawathi menuju ruang sidang Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa (29/11/202).

Negatif Covid-19, Putri Candrawathi Hadiri Sidang Bersama Suami

Detakbanten.com, JAKARTA - Terdakwa kasus dugaan pembunuhan berencana Brigadir J., Putri Candrawathi, tiba di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa (29/11/2022). Ia tiba sekitar pukul 09.00 WIB. Kedatangannya sekaligus menjawab bahwa istri Ferdy Sambo ini pulih dari gejala Covid-19.

Hasil e-Voting Sidang Pleno Muktamar Muhammadiyah ke-48, Sabtu (19/11/2022) di Solo.

13 Calon Ketum di Sidang Pleno Muktamar Muhammadiyah ke-48

Detakbanten.com, SOLO – Sidang Pleno Muktamar Muhammadiyah ke 48 menetapkan 13 nama Calon Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah masa jabatan 2022-2027. Hasil akhir sidang disampaikan usai berlangsungnya Muktamar Muhammadiyah ke 48, Sabtu (19/11/2022) malam.

Ferdy Sambo di persidangan perdana kasus pembunuhan Brigadir J di PN Jaksel.

Jaga Kondusifitas G20, Sidang Sambo Cs Ditunda Pekan Depan

Detakbanten.com, JAKARTA - Guna menjaga keamanan dan kondusifitas selama forum G20, Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan menunda proses persidangan kasus terdakwa Ferdy Sambo dan kawan-kawan.

Putri Candrawathi dalam sidang putusan sela di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu (26/10/2022).

Senada dengan Suami, Hakim Juga Tolak Keberatan Putri Candrawathi

Detakbanten.com, JAKARTA - Majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan, menolak eksepsi atau nota pembelaan Putri Candrawathi, istri eks Kadiv Propam Ferdy Sambo, dalam sidang membacakan putusan sela di PN Jakarta Selatan, Rabu (26/10/2022) siang ini.

Tangkapan layar sidang terdakwa Ferdy Sambo di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu (26/10/2022).

Hakim Tolak Eksepsi Ferdy Sambo! Sidang Lanjut 1 November Depan

Detakbanten.com, JAKARTA - Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan, menolak eksepsi (nota pembelaan) terdakwa Ferdy Sambo dalam sidang putusan sela, Rabu (26/10/20220). Eks Kadiv Propam Polri itu didakwa kasus pembunuhan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J.

Putri Candrawathi di ruang sidang di PN Jakarta Selatan, atas dakwaan kasus Brigadir Yosua Hutabarat, Kamis (20/10/2022).

Sidang Putusan Sela Putri, Istri Sambo Ditunda 26 Oktober Depan

Detakbanten.com, JAKARTA - Jaksa penuntut umum tuntas menanggapi eksepsi Putri Candrawathi atas dakwaan kasus Brigadir Yosua Hutabarat,Kamis (20/10/2022). Selanjutnya, hakim bakal menggelar sidang putusan sela pada 26 Oktober mendatang.

Page 2 of 4

 

 

Go to top