Detak Banten - Berita Terkini

Sebanyak 60 Reklame Tanpa Ijin Akan Dibongkar

detakbanten.com TANGERANG - Pemerintahan Kabupaten (Pemkab) Tangerang melalui dinas Satpol PP akan menertibkan 60 titik reklame yang tidak memiliki ijin pemasangan dari BP2T di daerah Kelapa Dua.

Andi Syafrani

Andi : Posisi Sekda Dipastikan Plt

detakbanten.com TANGSEL - Tim Seleksi (Timsel) Sekda kota Tangerang Selatan (Tangsel) mendapat sorotan tajam dari akademis Tangsel, persoalannya hingga kini belum dapat mengajukan nama ke walikota.

Soleh Asnawi salah satu bakal calon Internal partai ikut pemaparan visi misi

Hanura Gelar Pemaparan Visi Misi

detakbanten.com PILKADA - Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) kota Tangerang Selatan (Tangsel), hari ini, Rabu (10/6/2015) menggelar Pemaparan bakal calon walikota di Hotel Santika, BSD, Tangsel.

Camat Batuceper Menggali dan Mengembangkan Seni Budaya Beksi Marhali

Camat Batuceper Menggali dan Mengembangkan Seni Budaya Beksi Marhali

detakbaten.com Kota TANGERANG - Dalam rangka upaya meggali dan megembangkan potensi seni budaya tradisional yang ada di kampung Beksi, Kelurahan Batusari, Kecamatan Batuceper Kota Tangerang. Camat Batuceper Mulyanto rajin memperkenalkan,membina dan mengembangkan Seni Budaya Beksi Marhali.

Polda Banten Berhasil Ringkus Sindikat Narkoba di Salon Kecantikan

Polda Banten Berhasil Ringkus Sindikat Narkoba di Salon Kecantikan

detakbanten.com SERANG – Jajaran petugas Direktorat Reserse Narkoba Polda Banten Berhasil membokar peredaran Narkoba jenis Sabu berkedok Salon, di Ciracas Kota Serang.

Wanita Muda ini Tertunduk Diruang Satuan Narkoba Polda Banten

Wanita Muda ini Tertunduk Diruang Satuan Narkoba Polda Banten

detakbanten.com SERANG – Wanita muda pemilik salon kecantikan di Kota Serang ini tampak menundukan mukanya dihadapan para wartawan diruang Satuan Reskrim (Satreskrim) Narkoba Polda Banten, saat hendak diambil gambar oleh para awak media yang melakukan peliputan.

Kemampuan Baca Murid SD di Pandeglang Masih Minim

detakbanten.com SERANG – Kemampuan baca murid Sekolah Dasar Negeri (SDN) di Kabupaten Pandeglang, saat ini masih sangat minim, khususnya bagi kelas 1 hingga kelas 3. Hal tersebut berdasarkan penelitian dari Universitas Mathlaul Anwar (Unla).

Bank Syariah Mandiri Tidak Mau Hapus Tunggakan Nasabah Almarhum

Bank Syariah Mandiri Tidak Mau Hapus Tunggakan Nasabah Almarhum

detakbanten.com SERANG – Bank Syariah Mandiri (BSM) enggan menghapus sisa tunggakan pinjaman dari nasabah yang telah meninggal dunia atas nama Prahawati Salimi, dan tetap akan menahan jaminan yang dianggunkan hingga pelunasan. Akibatnya, ahli waris terpaksa harus mencicil sisa piutang dari almarhum.

Tunggakan Nasabah Meninggal Harus Tetap Dibayar Ahli Waris

Tunggakan Nasabah Meninggal Harus Tetap Dibayar Ahli Waris

detakbanten.com SERANG – Tunggakan nasabah Bank Syariah Mandiri (BSM) yang mengajukan pinjaman modal, tetap harus dibayar ahli waris saat meninggal dunia. Hal tersebut terjadi terhadap salah seorang warga Serang, yang mendapat pinjaman dana BSM, Prahawati Halimi selaku warga Serang.

 

 

Go to top