Gerakan Vaksinasi Tangsel, 35.000 Warga Berpartisipasi

detakbanten.com PAMULANG - Pemerintah Kota Tangerang Selatan sukses memberikan vaksin kepada 35.000 warga Tangsel pada Selasa, 29 Juni 2021. Pemberian vaksin ini dilakukan di lima titik berbeda seperti Universitas Pamulang, Mall Teras Kota, Sport Center Alam Sutra, Bintaro Xchange dan BSD Junction.

Undang Kasi Ujar.

Sidang Perdana Tertunda, Undang Optimis Menang di PN Jakarta Pusat

detakbanten.com, TANGSEL-Gugatan Undang Kasi Ujar terhadap pemecatannya dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), mulai bergulir di persidangan Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat, Rabu (30/6/2021).

Terdapat Bangunan Diduga Tidak Miliki IMB, Pol PP Tangsel Panggil Pemilik

Terdapat Bangunan Diduga Tidak Miliki IMB, Pol PP Tangsel Panggil Pemilik

detakbanten.com, TANGSEL - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Tangerang Selatan hari ini melakukan pemantauan ke Jalan Bintaro Utama, Pondok Betung, Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan yang terdapat pembangunan restoran yang diduga tidak memiliki izin mendirikan bangunan (IMB)

PTM di Tangsel Belum Diputuskan, Taryono: Tunggu Tangsel Zona Hijau

PTM di Tangsel Belum Diputuskan, Taryono: Tunggu Tangsel Zona Hijau

detakbanten.com, TANGSEL - Pembelajaran tatap muka (PTM) di Kota Tangerang Selatan belum dipastikan akan ditunda atau dilaksanakan pada 12 Juli mendatang.

Vaksinasi Massal Sebabkan Kerumunan, Pilar : Kami Mohon Maaf

Vaksinasi Massal Sebabkan Kerumunan, Pilar : Kami Mohon Maaf

detakbanten.com, TANGSEL - Wakil Walikota Tangerang Selatan, Pilar Saga Ichsan meminta maaf atas teknis pelaksanaan vaksinasi massal di Universitas Pamulang yang menyebabkan kerumunan.

Covid-19 Melonjak Tajam, Nakes di Tangsel Bergantian Terpapar

Covid-19 Melonjak Tajam, Nakes di Tangsel Bergantian Terpapar

detakbanten.com, TANGSEL - Tenaga kesehatan disetiap Puskesmas Tangerang Selatan terpapar Covid-19 hingga hari ini.

Vaksinasi Massal, Terpantau Masyarakat Tangsel Ramai Datangi Kampus Unpam

Vaksinasi Massal, Terpantau Masyarakat Tangsel Ramai Datangi Kampus Unpam

detakbanten.com, TANGSEL - Pemerintah Kota Tangerang Selatan hari ini melakukan vaksinasi masal hari ini dan terpantau di salah satu lokasinya, Universitas Pamulang, Buaran, Pamulang masyarakat memadati lokasi.

Prosesi pemakaman jenazah korban Covid di TPU Jombang, Ciputat. (foto.dok-db/dt)

Surat Terbuka Alin ke Benyamin Davnie, 'Kami tidak ingin kehilangan sahabat dan kerabat lagi'

detakbanten.com, TANGSEL- Wakil Ketua DPRD Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Li Claudia Chandra, menulis surat terbuka terkait penanganan pandemi Covid-19 kepada Walikota Tangsel, Benyamin Davnie.

Pengurus KONI Tangsel saat rapat konsultasi dan konsolidasi di sekretariat KONI Tangsel, Pamulang.

Humas KONI Tangsel Bantah Kabar Pembahasan Pembentukan Carateker

detakbanten.com, TANGSEL-Humas Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Tangsel A Ghozali Mukti, membantah adanya pembentukan carateker calon ketua KONI yang di selenggarakan melalui zoom meeting yang berlangsung beberapa waktu lalu.

TPU Jombang akan Penuh, Pemkot Tangsel akan Gunakan TPU Sari Mulya

TPU Jombang akan Penuh, Pemkot Tangsel akan Gunakan TPU Sari Mulya

detakbanten.com, TANGSEL - Pemerintah Kota Tangerang Selatan saat ini sudah berancang-ancang jika Tempat Pemakaman Umum (TPU) Jombang yang khusus pemakaman pasien Covid-19 penuh.

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries