Detak Banten - Berita Hiburan

Sule Pastikan Mahalini Mualaf Sebelum Akad Nikah

detakbanten.com SELEB --  Mahalini telah membuat keputusan penting untuk memeluk agama yang sama dengan calon suaminya, Rizky Febian. Informasi ini diumumkan oleh Sule, ayah kandung Rizky Febian, melalui channel YouTube miliknya, SL Media, pada tanggal 5 Mei 2024.

Pernikahan Mahalini dan Rizky Febian Beda Agama, Bagaimana Pandangan MUI?

detakbanten.com WOOW -- Rencana pernikahan antara penyanyi Mahalini dan Rizky Febian telah menjadi sorotan publik setelah terungkap bahwa keduanya menjalin hubungan beda agama.

Pangeran William Beri Update Kondisi Kate Middleton Pasca Diagnosis Kanker

Pangeran William Beri Update Kondisi Kate Middleton Pasca Diagnosis Kanker

detakbanten.com WOOW -- Pangeran William memberikan update mengenai kondisi kesehatan istri tercintanya, Kate Middleton, dalam sebuah acara kerajaan di Newcastle, Inggris, sekitar sebulan setelah pengumuman bahwa sang Putri Wales telah didiagnosis menderita kanker.

Wanita Lebih Rentan Terhadap Sakit Kepala Ketimbang Pria

detakbanten.com WOOW -- Apakah Anda pernah bertanya-tanya mengapa wanita tampaknya lebih sering mengalami sakit kepala daripada pria? Meskipun hormon merupakan salah satu faktor utama yang memengaruhinya, terdapat juga faktor lain yang turut berperan dalam fenomena ini.

Instanusantara Jakarta Hunting Foto di Taman Ismail Marzuki

 detakbanten.com Jakarta -- Komunitas fotografi, Instanusantara Jakarta, menggelar acara halal bihalal dan hunting foto bersama di Taman Ismail Marzuki (TIM), Cikini, Jakarta Pusat pada Minggu (21/4/2024). Kegiatan ini menjadi momentum untuk ajang silaturahmi dan menyambut Hari Kartini dengan cara yang berbeda.

28 Pegawai Google Dipecat Setelah Protes Kontrak dengan Israel

detakbanten.com WOOW -- Google menghadapi sorotan tajam setelah memecat 28 pegawainya akibat protes terkait kontrak perusahaan dengan Israel. Keputusan ini diambil pada Kamis (18/4/2024), menyusul kontroversi yang berkembang terkait kerja sama Google dengan Amazon dalam proyek bernama Project Nimbus senilai 1,2 miliar USD.

 

 

Go to top