Detak Banten - Detak Berita Banten Seketika Menjangkau Dunia

Pengurus Olahraga Banten Diminta Tiru Prestasi Drum Band

detakbanten.com SERANG – Menghadapi babak kualifikasi Pekan Olahraga Nasional (PON), Ketua Umum KONI Banten, Rumiah Karteredjo meminta kepada seluruh Pengurus Provinsi (PengProv) olahraga di Banten, agar mencontoh sepak terjang tim drum band.

RANO KARNO SIDAK MAKANAN BERBAHAYA

detakbanten.com SERANG - Guna mencegah beredarnya jenis makanan yang mengandung zat berbahaya, Plt Gubernur Banten bersama Dinas Kesehatan Provinsi Banten menyidak Pasar Induk Rau. Selasa (23/06/2015).

Direktur Teknik & Operasi MMS diajak meninjau langsung ASDP Merak dalam koordinasi hadapi arus Lebaran 2015

MMS dan ASDP Merak Siap Hadapi Arus Lebaran 2015

detakbanten.com MERAK - Banten : Sebagai bagian dari prasarana transportasi dalam menjelang arus mudik dan balik Lebaran tahun 2015, PT Marga Mandalasakti (MMS) selaku badan usaha jalan tol Tangerang-Merak melakukan berbagai persiapan guna memberikan pelayanan terbaik bagi pengguna jalan.

PT. Lung Cheong Brothers Industrial Sering Langgar Peraturan Ketenagakerjaan

detakbanten.com SERANG - PT. Lung Cheong Brothers Industrial sebuah perusahaan yang telah berkembang dan mampu memperkerjakan Sumber Daya Manusia (SDM) dengan jumlah yang cukup pesat namun tak mampu memberikan kesejahteraan pada karyawannya.

Pemprov Banten Belum Tahu Rencana Pemecatan Sekda

Pemprov Banten Belum Tahu Rencana Pemecatan Sekda

detakbanten.com SERANG – Pemerintah Provinsi Banten, hingga saat ini belum mengetahui adanya rencana pemecatan terhadap Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Banten Kurdi Matin. Bahkan pihak Kementrian Dalam Negeri (Kemendagri belum membrikan tembusan mengenai hal tersebut.

Sejumlah Ormas Deklarasikan Ramadhan Damai

detakbanten.com SERANG - Sejumlah Organisasi Masyarakat (Ormas) dan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Provinsi Banten, menggelar deklarasi damai menjelang Ramadhan, para aktifis tersebut menyatakan sikap tidak akan melakukan aksi unjuk rasa, selama Ramadhan hingga H+7 Idul Fitri. di Gedung Serba Guna DPRD Provinsi Banten, Selasa (16/06/15).

Camat Kecamatan Serang Yakin Warganya Sudah Sejahtera

detakbanten.com SERANG- Program pembagian beras untuk warga miskin (Raskin) di Kecamatan Serang, membuat masyarakat terbantu beban kehidupannya, bahkan dengan program Raskin masyarakat merasa bisa hidup lebih sejahtera.

Ini Surat Pengaduan Walhi ke Kementrian Lingkungan Hidup, Terkait PT Indah Kiat Pulp and Paper

detakbanten.com SERANG  - WALHI bersama masyarakat dari bantaran Sungai Ciujung berinisiatif melakukan pengaduan secara resmi ke Kementerian Lingkungan Hidup RI pada tanggal 8 Oktober 2014 agar segera ada tindakan tegas terhadap aktivitas pembuangan limbah oleh PT. IKPP yang telah mencemari sungai Ciujung.

Ilustrasi

Kejati Banten Bidik 2 Tersangka Korupsi Pembangunan Pelabuhan Kubang Sari

detakbanten.com CILEGON - Kasus korupsi Pelabuhan Kubang Sari terjadi di tahun 2010 dengan total nilai Rp 49,1 Miliar yang menyeret mantan Walikota Cilegon, Tb. Aat Syafa'at, kini mulai terang benderang, pasalnya, Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten telah membidik dua tersangka dalam kasus Dugaan korupsi pembangunan Pelabuhan Kubang Sari, Kota Cilegon. Senin (15/06/2015).

Kepsek Diduga Sunat Anggaran Bos

detakbanten.com PANDEGLANG - Terkait adanya dugaan oknum Kepala Sekolah (Kepsek) "sunat" anggaran Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di beberapa sekolah. Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Pandeglang, belum mendapatkan laporan dari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud). Senin, (15/06/2015).

 

 

Go to top