Bawaslu Kab Tangerang Gelar Seleksi Panwascam

Detakbanten.com, TANGERANG -- Setelah membuka pendaftaran dan melakukan penelitian berkas pelamar, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Tangerang menggelar tes tertulis, seleksi tertulis selama 2 hari dari tanggal 15 - 16 Oktober 2022 ini, dilaksanakan di SMKN 4 Tigaraksa Kabupaten Tangerang.

Gedung KPU Pusat di Jakarta

Langgar Administrasi Pemilu, Bawaslu Tegur Tertulis KPU

Detakbanten.com, JAKARTA – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi mengeluarkan sanksi teguran tertulis untuk KPU Kabupaten/Kota. Adapun, Komisi Pemilihan Umum (KPU) terbukti melanggar administrasi di 10 Kabupaten/Kota yang berbeda. Ini merujuk putusan Majelis Pemeriksa Bawaslu Provinsi.

LSM Desak Bawaslu Panggil Kades Terlibat Deklarasi Gardu Ganjar

LSM Desak Bawaslu Panggil Kades Terlibat Deklarasi Gardu Ganjar

Detakbanten.com, TANGERANG -- Sosial kontrol dari Lembaga Swadaya Masyarakat Badan Pengawas Penyalahgunaan Anggaran dan Aset Negara (LSM-BP2A2N) meminta Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Tangerang Banten memanggil para kepala desa (Kades) yang terlibat dalam deklarasi yang bernuansa politik praktis Gardu Ganjar Presiden RI 2024 yang digelar di lapangan bola Desa Munjul Kecamatan Solear Kabupaten Tangerang pada Minggu 21 Agustus 2022 lalu.

Bawaslu Minta Panwas Tidak Takut Tegur TNI-Polri Jika Tidak Netral

Bawaslu Minta Panwas Tidak Takut Tegur TNI-Polri Jika Tidak Netral

Detakbanten.com, TANGERANG - Komisioner Bawaslu RI, Puadi meminta kepada seluruh jajaran pengawas Pemilu 2024 untuk tidak takut menegur TNI-Polri bila terlihat tidak netral dalam pelaksanaan Pemilu 2024 mendatang. 

Gedung Baru Bawaslu Kota Tangsel.

Termegah ke 2 di Indonesia, Bawaslu Tangsel Akhirnya Punya Gedung Sendiri

detakbanten.com, TANGSEL-Gedung Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Tangsel, dalam waktu dekat akan di fungsikan secara maksimal. Gedung tempat berkantornya para komisioner dan petugas lainnya di kawasan Kecamatan Setu itu, proses pembangunannya kita sudah hampir selesai. Hanya menyisakan pembangunan fasilitas pendukung seperti lahan parkir dan penataan taman.

Ketua Bawaslu Tangsel M Acep dampingi Walikota Benyamin Davnie dan Ketua DPRD Tangsel Abdul Raayid saat memeriksa ruangan yang berada di gedung baru Bawaslu.

Listrik Gedung Bawaslu Tangsel 'Ngejepret', CKTR : Itu kan Memang Standar Listrik Kerja Aja

detakbanten.com, TANGSEL-Listrik gedung Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Tangsel, disebut 'ngejepret'. Soal ngejepretnya listrik di gedung wasit Pemilu tersebut, diungkap M Acep, Ketua Bawaslu Tangsel kepada Sekretaris Dinas (Sekdis) dari salah satu OPD Tangsel.

Ketua Bawaslu Tangsel M Acep terima kunci gedung Bawaslu secara simbolis dari Walikota Tangsel, Benyamin Davnie.

Acep Keluhkan Gedung Baru Bawaslu, Listriknya 'Ngejepret'

detakbanten.com, TANGSEL-Ketua Bawaslu Kota Tangsel M Acep mengeluhkan gedung baru Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) dibilangan Kecamatan Setu.

Bakal Calon Anggota KPU dan Bawaslu Mulai Ikuti Tes Kesehatan di RSPAD

Bakal Calon Anggota KPU dan Bawaslu Mulai Ikuti Tes Kesehatan di RSPAD

detakbanten.com, Jakarta- Bakal calon anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) mulai mengikuti tes kesehatan jasmani di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Soebroto. Tes kesehatan ini berlangsung secara bergiliran dari tanggal 27 hingga 30 Desember 2021. Tes kesehatan digelar secara simultan dengan pelaksanaan tes wawancara yang berlangsung dari 26 hingga 30 Desember 2021.

ilustrasi

Bawaslu Pastikan Tiga TPS Gelar PSU Pilkada Tangsel

detakbanten.com, TANGSEL - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) memastikan tiga Tempat Pemungutan Suara (TPS) menggelar Pemungutan Suara Ulang (PSU). Pasalnya, tiga TPS itu diketahui menggelar Pemungutan suara tidak sah, Jum'at (11/12/2020).

Tiga Orang Kena OTT Bawaslu, Hendak Bagikan Beras dan Ikan Bandeng

Tiga Orang Kena OTT Bawaslu, Hendak Bagikan Beras dan Ikan Bandeng

detakbanten.com Cilegon - Tiga orang diduga melakukan money politik berupa bagi-bagi sembako berhasil diamankan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Cilegon melalui Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Citangkil, Selasa (8/12/2020).

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries