Items filtered by date: Wednesday, 09 November 2022

detakbanten.com, TANGERANG -- Pada Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 2024 mendatang Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tangerang dapat penambahan jumlah kursi, yang semula 50 kursi menjadi 55 kursi.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com, TANGSEL-Sejumlah warga mengeluh saat antri beli paket sembako murah yang berada di stand Bank Jawa Barat (BJB) Kantor Cabang Pembantu (KCP) Bintaro Jaya di Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangsel, Rabu pagi, (9/11/2022).

Published inTangsel

detakbanten.com, TANGSEL-Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bappemperda) DPRD Kota Tangel, menggelar rapat dengan bebeberapa Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang mengusulkan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) untuk 2023.

Published inTangsel

detakbanten.com, TANGERANG -- Pemerintah Daerah Kabupaten (Pemkab) Tangerang menyepakati untuk menolak penghapusan tenaga honorer lantaran masih dibutuhkan.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com, JAKARTA--Pemkab Tangerang mendapatkan penghargaan berupa The Most Integrated Green Fishery Village, Ecosystem Development in Regency dalam Bisnis Indonesia Logistics Awards (BILA) 2022 di Manhattan Hotel Jakarta, Selasa (8/10).

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com, TANJUNGBALAI - (Sumut)-Untuk menghimbau kepada masyarakat kota tanjung balai agar tertib berkendara, Satuan Polisi Lalulintas Polres Tanjung balai berikan himbauan agar gunakan helm standart nasional indonesia (SNI).

Published inSumatera

detakbanten.com, TANGERANG – Wakili Bupati Tangerang, Camat Gunung Kaler Wily Patria beraama Tim Unit Pengelola Kegiatan (UPK) Kecamatan Gunung Kaler melakukan peresmian sekaligus melakukan serah terima kunci secara simbolis kepada pihak penerima bantuan bedah rumah melalui program Gerakan Bersama Rakyat Berantas Pemukiman Kumuh dan Miskin (Gebrak Pakumis) bertempat di Desa Ranca Gede Kecamatan Gunung Kaler, Kabupaten Tangerang, Rabu (9/11/2022).

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com, SERPONG - Wakil Wali Kota Tangerang Selatan Pilar Saga Ichsan menghadiri kegiatan peningkatan ke-insinyuran yang kompeten dan beretika profesi di Hotel Trembesi BSD, pada selasa.(8/11).

Published inTangsel

Detakbanten.com, SERPONG – Pemerintah Kota Tangerang Selatan terus berkomitmen menjalankan program bedah rumah. Program perbaikan Rumah Umum Tidak Layak Huni (RUTLH) ini dilakukan tersebar di 7 Kecamatan di Tangerang Selatan.

Published inTangsel

detakbanten.com, TANGERANG -- Wakil Bupati Tangerang, H. Mad Romli menyampaikan pendapat Bupati Tangerang terhadap 3 Raperda Inisiatif DPRD Kabupaten Tangerang pada Rapat Paripurna DPRD yang digelar Gedung Eks DPRD Kabupaten Tangerang, Jl. Kisamaun Kota Tangerang, Rabu (09/11/2022).

Published inKabupaten Tangerang
Page 1 of 2

 

 

Go to top