UPT DAS Ciliwung Stop Pengurukan Saluran Sekunder Sukamulya

Detakbanten.com, TANGERANG - Pengawas dari Unit Wilayah Tekhnis ( UPT) Daerah Aliran Sungai Ciliwung melakukan penyetopan terhadap aktivitas pengurukan saluran air Sekunder di Kampung Palis Desa Kaliasin Kecamatan.Sukamulya Kabupaten Tangerang.

Saluran Air Sekunder di Sukamulya Diuruk Tanpa Izin Disoal

Saluran Air Sekunder di Sukamulya Diuruk Tanpa Izin Disoal

Detakbanten.com, TANGERANG -- Saluran air sekunder yang berlokasi di Jalan Raya Kronjo - Balaraja Kampung Palis Desa Sukamulya Kecamatan Sukamulya Kabupaten Tangerang diuruk dengan mennggunakan tanah, pengurukan tersebut bertujuan untuk dilalui kendaraan berat pengangkut tanah untuk keperluan Cut And Fill salah satu pengusaha.

Geger! Tiga Ular Sepanjang 3,5 Meter Masuk Rumah Warga Sukamulya

Geger! Tiga Ular Sepanjang 3,5 Meter Masuk Rumah Warga Sukamulya

Detakbanten.com, TANGERANG -- Warga Kelurahan Sukamulya Kecamatan Cikupa Kabupaten Tangerang digegerkan atas temuan sebanyak 3 Ular Jenis Sanca yang bersarang di Satu Rumah, pada pukul 19.30 Rabu, (29/6/2022), tiga ular sepanjang 3.5 meter tersebut diduga bersarang, karena dibelakang rumah ada rawan yang diurug untuk dijadikan perumahan.

Tokoh Sukamulya Pertanyakan Izin KIR PO Bus Pandawa Pembawa Ziarah

Tokoh Sukamulya Pertanyakan Izin KIR PO Bus Pandawa Pembawa Ziarah

Detakbanten.com, TANGERANG -- Tokoh Sukamulya H Retno Juarno yang juga ketua LSM Kompak mempertanyakan izin numpang KIR PO Bus Pandawa Pembawa rombongan ziarah ke Panjalu Ciamis yang kemudian mengalami kecelakaan lalu lintas di Desa Payungsari, Kecamatan Panumbangan, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat Sabtu (21/5/2022).

Isak Tangis Warnai Saat Korban Tiba di Sukamulya

Isak Tangis Warnai Saat Korban Tiba di Sukamulya

Detakbanten.com, TANGERANG - Isak tangis korban luka - luka warnai saat puluhan korban yang luka-luka dalam kecelakaan lalu lintas di Ciamis, Jawa Barat, tiba di Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang, pada Minggu (22/5/2022) sekitar pukul 15.30 WIB. Diketahui, puluhan orang peziarah itu merupakan rombongan yang hendak berziarah di sejumlah tempat di makam waliyullah Jawa Barat.

Suasana Rumah Duka di Kecamatan Sukamulya.

Korban Kecelakaan Bus Ziarah di Ciamis Asal Sukamulya Meninggal Dunia

Detakbanten.com, TANGERANG -- Korban kecelakaan rombongan ziarah bernama Sri Mulyani (52) warga Kampung Ceplak RT 01/01 Desa Sukamulya Kecamatan Sukamulya Kabupaten Tangerang meninggal dunia.

Ilustrasi Kecelakaan Maut

Bus Pengangkut Rombongan Ziarah Asal Sukamulya Alami Kecelakaan Maut

Detakbanten.com, TANGERANG -- Bus wisata yang mengangkut rombongan peziarah asal Kampung Ceplak Kecamatan Sukamulya Balaraja, Tangerang, Banten, menghantam rumah milik Mashuri di Dusun Paripurna, Desa Payungsari, Kecamatan Panumbangan, Ciamis, Sabtu (21/5/2022) sekitar pukul 18.00 saat azan Magrib.

Normalisasi Irigasi Cidurian di Sukamulya Menguntungkan Petani

Normalisasi Irigasi Cidurian di Sukamulya Menguntungkan Petani

Detakbanten.com, KAB. TANGERANG -- Proyek normalisasi kali irigasi Cidurian di Sukamulya yang dilaksanakan hari ini (red), Jumat (25/02/2022), akan menguntungkan petani di wilayah Sukamulya Dan Kresek, hal tersebut dikatakan Alamsyah penanggung jawab kegiatan normalisasi irigasi Sukamulya, saat dihubungi, Jumat (25/2/2022).

Proyek Normalisasi Kali Anak Cidurian di Sukamulya Disoal

Proyek Normalisasi Kali Anak Cidurian di Sukamulya Disoal

Detakbanten.com, KAB. TANGERANG -- Proyek normalisasi Kali Anak Cidurian di Sukamulya yang dilaksanakan hari ini (red) disoal, selain tidak terbuka secara anggaran, proyek yang menelan anggaran sebanyak 1.1 miliar yang bersumber dari Dinas PUPR Provinsi Banten tersebut dinilai mubazir.

Rekomendasi Camat Sukamulya Dinilai Janggal

Rekomendasi Camat Sukamulya Dinilai Janggal

Detakbanten.com TANGERANG --- Keluarnya rekomendasi Camat Sukamulya tertanggal 1 Desember yang beredar di Whats Up group dinilai janggal, karena saat ini polemik tentang pemberhentian dan pengangkatan perangkat desa belum selesai, namun sebanyak sepuluh orang berseragam coklat, sudah mendapatkan rekomendasi camat untuk menjadi perangkat desa (Perades) yang baru di Desa Bunar, Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang, Banten. Padahal, persoalan Perades Bunar yang lama belum selesai.

 

 

Go to top