Bangun IKN, Menteri PUPR Guyur Rp35,45 Triliun

Detakbanten.com, JAKARTA - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mengucurkan Rp35,45 triliun dalam mendukung pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) di tahun 2024. Pihaknya menyebut ini untuk pembangunan infrastruktur dasar.

Rancangan Ibu Kota Negara Nusantara.

DPR: Pembangunan IKN Jangan Gusur Tanah Masyarakat Adat

Detakbanten.com, JAKARTA - Komisi II DPR RI memandang pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) tak boleh menggusur tanah ulayat dan masyarakat adat di Kalimantan. Anggota Komisi II Guspardi Gaus menegaskan prinsip-prinsip kepemilikan tanah dijamin oleh UU Nomor 5 Tahun 1960.

Ilustrasi kereta api.

Ada KA di IKN, Sejajar Tol

Detakbanten.com, JAKARTA - Pemerintah menggenjot pembangunan infrastruktur penunjang di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, di Kalimantan Timur. Di antaranya, rencana penyediaan kereta api (KA) di kawasan itu. Jalurnya akan dibangun di samping jalan tol.

Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono.

Momen Korsel Diajak RI Investasi IKN

Detakbanten.com, JAKARTA - Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono mengajak investor Korea Selatan membangun Ibu Kota Nusantara (IKN).

Proyek jalan tol dari Balikpapan ke kawasan inti Ibu Kota Nusantara (IKN).

Proyek Tol IKN Rampung Akhir 2024

Detakbanten.com, JAKARTA - Presiden Jokowi menargetkan, jalan tol membentang dari Balikpapan sampai kawasan inti Ibu Kota Nusantara (IKN) bakal selesai akhir 2024.

Ilustrasi apartemen tempat tinggal untuk ASN di IKN.

ASN Dapat Apartemen bila Pindah ke IKN, Ini Ragam Fasilitasnya

Detakbanten.com, JAKARTA - Aparatur Sipil Negara (ASN), termasuk pegawai negeri sipil yang pindah ke Ibu Kota Nusantara (IKN), akan terima fasilitas. Ada rumah dinas apartemen sampai kendaraan listrik.

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi.

Ibu Kota Pindah, Pj Gubernur Heru: Macet Tetap, Mungkin Berkurang

Detakbanten.com, JAKARTA - Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono mengungkap, kemacetan di Jakarta bakal berkurang selepas tak menyandang status Ibu Kota Negara (IKN) mulai 2024 ke Panajam Paser Utara, Kalimantan Timur.

Presiden Jokowi di lokasi titik nol nusantara di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur.

Mulai 2024, Jakarta Tak Lagi Ibu Kota Negara

Detakbanten.com, JAKARTA - Mulai tahun depan, DKI Jakarta bukan lagi berstatus ibu kota negara (IKN). Hal tersebut seiring rencana Presiden Jokowi akan menelurkan Keputusan Presiden (Keppres) soal perpindahan ibu kota negara ke IKN Nusantara di Kalimantan Timur pada 2024.

Kepala Otorita IKN, Bambang Susantono.

Top! 42 Investor Kepincut Ibu Kota Baru

Detakbanten.com, JAKARTA - Kepala Otorita Ibu Kota Negara (IKN), Bambang Susantono menuturkan, terdapat 142 investor berminat investasi di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur. Dari jumlah itu, kata Bambang, 90 di antaranya menyatakan keseriusan.

Ilustrasi hunian untuk ASN, TNI dan Polri di IKN.

47 Apartemen Disiapkan untuk ASN hingga TNI-Polri di IKN

Detakbanten.com, Jakarta - Sebanyak 47 apartemen disiapkan untuk hunian Aparatur Sipil Negara (ASN), TNI, hingga Polri yang ditugaskan ke Ibu Kota Nusantara (IKN).

Page 1 of 2

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries