Detak Banten - Detak Berita Tangerang Seketika Menjangkau Dunia

Gempita Selatan, Ramadhan Berbagi di Tengah Pandemi Covid-19

detakbanten.com TANGSEL - Bulan suci Ramadhan di Tengah pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar PSBB akibat Covid 19 ini, tidak menyurutkan niat baik berbagi rezeki kepada warga yang terdampak Covid-19. Salahsatu Organisasi Kepemudaan Kota Tangerang Selatan, Gempita Selatan melakukan pembagian sembako dan takjil, Minggu (17/5). 
PSBB di Tangsel Diperpanjang, Airin: Perketat, Enggak Ada Relaksasi

PSBB di Tangsel Diperpanjang, Airin: Perketat, Enggak Ada Relaksasi

detakbanten.com CIPUTAT - Pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) tahap 2 di Tangsel sudah berakhir. Namun, tingkat kepatuhan masyarakat belum juga mencapai target, yakni 90 persen. Karena PSBB tahap 3 akan diberlakukan. 
Pengamat Politik dan Kebijakan Publik dari Universitas Islam Syekh Yusuf (UNIS), Adib Miftahul

Pengamat Sebut Pemanggilan Airin Oleh Bawaslu Hanya Buat Pencitraan

detakbanten.com TANGSEL - Rencana pemanggilan Walikota Tangerang Selatan, Airin Rachmi Diany oleh Badan Pengawasan Pemilu (Bawaslu) karena ingin dimintai penjelasan soal mutasi Aparatur Sipil Negara (ASN) Jumat, 15 Mei 2020, apakah sudah mendapat izin dari Mendagri atau belum, dinilai hanya pencitraan saja. 

Gerakan Golkar Tangsel Peduli, 2000 Paket Makanan Siap Saji di Bagikan ke Masyarakat

detakbanten.com CIPUTAT--Gerakan Golkar Tangsel Peduli terhadap masyarakat terdampak pandemi virus Corona atau Covid-19 terus dilakukan para kader partai berlambang pohon beringin.
Wakil Ketua DPRD Tangsel, Iwan Rahayu.

Iwan Sebut Pandemi Corona Tidak Bisa Ditangani Oleh Satu Golongan

detakbanten.com PONDOK AREN - Badan kesehatan dunia (WHO) menyatakan virus Corona atau Covid-19 menjadi pandemi global. Penanggulangan penyebaran virus tersebut, butuh kerjasama antar semua pihak. Mulai dari unsur legislatif, eksekutif, tokoh masyarakat, para pengusaha hingga insan pers.

 

 

Go to top