Warga Jayanti Keluhkan Kelangkaan Gas

JAYANTI - Seminggu terakhir warga Desa Kubang, Kecamatan Jayanti mengeluhkan kelangkaan gas elpiji 3 kilogram di pasaran. Selain langka gas elpiji jenis melon ini harganya mencapai Rp 16 ribu bahkan lebih.

Pagar SMA 18 Tigaraksa Roboh

TIGARAKSA - Angin kencang melanda sejumlah wilayah Kabupate Tangerang, seminggu terakhir, Akibat angin kencang tembok pagar SMAN 18 Kabupaten Tangerang sepanjang kurang lebih 50 meter roboh.

Dinas PU Klaim Titik Banjir Sudah Berkurang

Dinas PU Klaim Titik Banjir Sudah Berkurang

TIGARAKSA - Dinas Binamarga dan Pengairan Kabupaten Tangerang mengklaim sudah mampu mengurangi titik banjir. Dari 72 titik banjir pada 2002 lalu, saat ini tinggal 8 titik banjir yang tersisa.

Hujan Deras Ratusan Rumah Terendam

TIGARAKSA - Akibat Hujan deras yang mengguyur sejumlah wilayah Kabupaten Tangerang sejak Rabu (13/11), ratusan rumah diperumahan Mustika Tigarksa dilanda banjir. Ratusan warga terpaksa harus mengungsi di tempat yang tinggi.

Tangerang- Aksi Sweefing ke beberapa pabrik di Cikupa.senin (11/11)dt

Ribuan Buruh Gelar Aksi Modar

CIKUPA - Ribuan buruh dari berbagai organisasi buruh di Kabupaten Tangerang, gelar aksi mogok daerah (Modar), Senin (11/11).

76 Warga Tak Bawa KTP Terjaring Razia

PANONGAN - Sebanyak 76 warga di Kecamatan Panongan dan sekitarnya terjaring operasi yustisi, Senin (11/11). Ke 76 orang di denda Rp. 20-30 ribu lantaran tak bawa KTP.

Tak Bawa KTP Didenda 50 Ribu

PANONGAN - Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Tangerang gelar operasi yustisi. Warga yang tidak bisa menunjukkan KTP di denda 50 ribu.

Peringati Hari Pahlawan PKS Gelar Jalan Sehat

TIGARAKSA - Ribuan kader dan simpatisan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mengikuti jalan sehat, Minggu (10/11). Jalan sehat yang digelar di Puspemkab Tigaraksa ini, untuk mnegenang jasai-jasa para pahlawan.

Tigaraksa- Kader PKS dan Masyarakat meriahkan acara Musik Regge.Minggu (10/11)dt

Musik Rege Meriahkan Hari Pahlawan

TIGARAKSA - Musik rege yang selama ini hanya dikenal dikalangan anak-anak mudah atau anak tongkrongan, kali ini ikut meriahkan hari pahlawan, Minggu (10/11). Pertunjukan musik rege kali ini cukup menghibur para kader dan simpatisan PKS.

Peredaran Narkoba Di Indonesia 2-3 Ton Perbulan

TIGARAKSA - Masyarakat Kabupaten Tangerang harus menghindari penggunaan narkotika dan obat terlarang (Narkoba). Tingginya peredaran narkoba saat ini karena tingginya pengguna narkoba itu sendiri.

 

 

Go to top