PT Taspen Buka Kantor di Cipondoh

Detakbanten.com KOTA TANGERANG-Wakil Wali Kota Tangerang Sachrudin dan Direktur Umum PT. Taspen (Persero) Bagus Rumbogo meresmikan gedung baru Taspen tipe C di wilayah Kelurahan Poris Plawad Indah Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang.

Wali kota Tangerang Arief R Wismanyah saat sidak progres pembangunan jembatan.

Dishub Segera Terapkan Rekayasa Lalu Lintas

Detakbanten.com KOTA TANGERANG-Pembangunan jembatan yang sedang dikebut Pemkot Tangerang dikhawatirkan akan berdampak kepada kemacetan. Wali Kota Tangerang meminta Dinas Perhubungan untuk menyiasati kemacetan.

Wali kota Tangerang Arief R Wismanyah saat sidak progres pembangunan jembatan.

Pemkot Tangerang Kebut Pembangunan Dua Jembatan

Detakbanten.com KOTA TANGERANG-Pemerintah Kota Tangerang kebut pembangunan dua jembatan yang menghubungkan sisi barat dan timur Sungai Cisadane. Proyek Jembatan Teuku Umar dan Dadang Suprapto tersebut menggunakan sistem kontrak proyek multiyears atau tahun jamak.

Polsek Karawaci Amankan Perusuh Saat Pilkada

Polsek Karawaci Amankan Perusuh Saat Pilkada

Detakbanten.com KOTA TANGERANG-Memasuki tahapan Pilkada 2018, sejumlah persiapan mulai digelar. Polsek Karawaci menggelar simulasi pengamanan Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang rusuh.

Keluarkan SK Rekomendasi, Gerindra Pastikan Dukung Arief-Sachrudin

Keluarkan SK Rekomendasi, Gerindra Pastikan Dukung Arief-Sachrudin

Detakbanten.com KOTA TANGERANG-Calon Walikota dan Wakil Walikota Tangerang Arief R Wismansyah dan Sachrudin menuju Pilkada 2018 mendatang kian mulus.

Penyediaan Transportasi Massal Jadi PR Pemkot Tangerang

Penyediaan Transportasi Massal Jadi PR Pemkot Tangerang

Detakbanten.com KOTA TANGERANG-Keberadaan Bandara Internasional Soekarno Hatta (Soetta) yang berlokasi di Tangerang menjadi pintu gerbang dunia bagi Indonesia.

Pengesahan perda di Kota Tangerang

Diakhir Tahun, DPRD Kota Tangerang Sahkan Empat Raperda

Detakbanten.com KOTA TANGERANG- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang sahkan. empat Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) saat Paripurna pada Jumat (29/12/17), di gedung Puspem lantai III .

Imigrasi Bandara Soetta Catat 41.695 Paspor di 2017

Imigrasi Bandara Soetta Catat 41.695 Paspor di 2017

Detakbanten.com KOTA TANGERANG-Kantor Imigrasi Klas 1 Khusus  Bandara Soetta  menggelar rapat akhir tahun di Kantor Imigrasi Klas 1 Khusus Bandara Soetta. Hal itu dilakukan untuk melakukan peningkatan pengawasan keluar masuk penumpang maskapai penerbangan yang berada di Bandara Internasional Soekarno Hatta.

Mantan Camat Cisoka Endah Sulistiowati

Mantan Camat Cisoka Ngaku Tak Pernah Tandatangani SKDU Pabrik Cat

Detakbanten.com KAB. TANGERANG - Mantan Camat Cisoka Endah Sulistiowati mengaku tidak pernah menandatangani surat keterangan domisili usaha (SKDU) Pabrik Cat milik PT Dippon Sentosa yang beralamat di Desa Jeunjing, Kecamatan Cisoka, Kabupaten Tangerang.

Petani Teluk Naga panen melon jenis varietas Alisha.

Petani Teluk Naga Tanam Melon Alisha

Detakbanten.com KOTA TANGERANG-Petani sayuran di kawasan Teluknaga, Kota Tangerang berhasil membudidayakan sejumlah varietas melon dengan nilai ekonomis tinggi. Salah satu yang berhasil dibudidayakan adalah varietas ALISHA F1 yang mampu berproduksi 49-54 ton per hektare.

 

 

Go to top