Redaksi

Redaksi
Petugas KPPS di TPS 10 yang urung gelar pemungutan suara hari Rabu kemarin akibat TPS nya terendam banjir.

detakbanten.com, TANGSEL-Ketua Kelompok Panitia Pemungutan Suara (KPPS) TPS 10 Pondok Kacang Timur, Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Datin memastikan pemungutan suara susulan Pemilu 2024, batal digelar hari ini.

Wali Kota Benyamin dan Wakilnya, Pilar Saga Ichsan saat lakukan pencoblosan surat suara Pemilu 2024.

detakbanten.com, TANGSEL-Pencoblosan surat suara Pemilu 2024 secara serentak diselenggarakan pada hari ini, Rabu (14/2/2024). Masyarakat yang terdaftar sebagai pemilih tetap (DPT), mendatangi TPS diwilayah masing-masing.

Pj Bupati Tangerang Bersama Unsur Forkopimda Pantau Pemilu

detakbanten.com TANGERANG --, Pj Bupati Tangerang Andi Ony bersama unsur Forkopimda Kabupaten Tangerang mendampingi Tim monitoring dari Provinsi Banten yang dipimpin oleh Staf Ahli Bidang Pemerintahan dan juga Danrem 052 Wijayakrama melakukan pemantauan dan memonitoring langsung pelaksanaan Pemilu di beberapa kecamatan yang ada di Kabupaten Tangerang. Rabu, (14/2/24).

Tampilan website KPU RI.

Detakbanten.com, JAKARTA - Situs Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI mengalami down di hari Pemilu 2024, hari ini, Rabu (14/2/2024). Pantauan Detakbanten.com, terlihat di alamat resmi situs KPU, yaitu https://kpu.go.id muncul informasi keterangan "Website Sedang Dalam Pemeliharaan".

Wali Kota Tangsel saat meninjau lokasi TPS terendam air di Kampung Bulak, Pondok Aren.

detakbanten.com, TANGSEL-Sebanyak 16 tempat pemungutan suara (TPS) di Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dilanda banjir. Padahal hari ini, bertepatan dengan pencoblosan surat suara Pilpres dan Pileg.

Wakapolresta Tangerang Cek Pendistribusian Logistik

detakbanten.com TANGERANG - Wakapolresta Tangerang AKBP Agus Sugiyarso melaksanakan pengecekan pendistribusian logistik Pemilu 2024 di PPK Kecamatan Kronjo, Kabupaten Tangerang, Selasa (13/2/2024). Logistik Pemilu 2024 mulai disebar ke desa-desa di Kecamatan Kronjo

Pegawai KPU Tangsel bakar surat suara rusak atau lebih dengan cara memasukannya kedalam tong depan gudang logistik Pemilu 2024.

detakbanten.com, TANGSEL-Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) musnahkan surat suara rusak didepan gudang logistik Pemilu 2024, komplek pergudangan Multi Guna Alam Sutera BSD, Serpong Utara, Selasa (13/2/2024).

Bawaslu Asahan Tertibkan Alat Peraga Kampaye

detakbanten.com ASAHAN (Sumut) - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Asahan, bersama Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Dishub, menertibkan Alat Peraga Kampanye (APK) dengan menggunakan alat berat truk Crane, yang berada di seputaran kota Kisaran, Kabupaten Asahan, Sumatera Utara pada Selasa (13/02/24).

Antisipasi Bencana Pada Pemilu, BPBD Siagakan Personil

detakbanten.com TANGERANG - Pemerintah Kabupaten Tangerang menyiapkan sejumlah personel dari BPBD untuk mengantisipasi terjadinya bencana pada saat pencoblosan atau pemungutan suara Pemilu 2024.

Menteri Hadi Tjahyanto Serahkan Sertifikat PTSL ke Warga, Sebut Ekonomi Tangsel Sangat Maju

detakbanten.com, TANGSEL-Sebanyak 43 orang pemilik lahan tanah di Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), terima surat sertifikat yang diurus melalui program pendaftaran tanah sistematis lengkap (PTSL) tahun 2023 lalu.

 

 

Go to top