Detak Banten - Berita Terkini

Relokasi Warga Kampung Pelelangan Ketapang Menuai Pro dan Kontra

Detakbanten.com, TANGERANG -- Rencana relokasi warga Kampung Pelelangan RT 13/05 Desa Ketapang Kecamatan Mauk Kabupaten Tangerang menuai pro dan kontra, pasalnya karena relokasi tersebut akan direncanakan di lokasi lapangan bola yang notabane adalah tanah milik kas Desa Ketapang.

Ridwan Kamil. (Liputan6)

Anak Ridwan Kamil Hilang Terseret Arus Sungai di Swiss

Detakbanten.com JAKARTA - - Anak dari Ridwan Kamil Emmeril Khan Mumtadz dikabarkan hilang hanyut terbawa arus sungai di Swiss pada Rabu 26 Mei 2022 waktu setempat. Sampai saat ini polisi dan petugas SAR Swiss masih melakukan pencarian terhadap Eril.

Dandim 0510/Trs Bersama Kapolresta Tangerang Sidak Minyak Goreng

Dandim 0510/Trs Bersama Kapolresta Tangerang Sidak Minyak Goreng

Detakbanten.com, TANGERANG -- Komandan Kodim 0510/Trs Letkol Inf Bangun IE Siregar didampingi Danramil 05/Balaraja Kapten Inf Asep Rusmawan bersama Forkopimda sidak Minyak Goreng curah di dua lokasi berbeda yaitu Pasar Sentiong, Desa Tobat Kecamatan Balaraja Kabupaten Tangerang dan Distributor Sembako "Toko Afan", Jalan Raya Balaraja-Kresek Kampung Parahu Desa Parahu Kecamatan Sulamulya Kabupaten Tangerang, Kamis (26/05/2022).

Kesebelasan All Star FC Diklat Pakujaya unggul dalam adu finalti setelah menang 4-2 melawan kesebelasan asal Cipondoh, Veteran Rekneg FC.

Titik 12 Pas, Kubur Mimpi Tim Veteran Rekneg di Turnamen Sepakbola Pakujaya Cup 7

detakbanten.com, TANGSEL-Duel sengit kembali terjadi antara kesebelasan All Star Diklat Pakujaya FC melawan kesebelasan asal Cipondoh, Kota Tangerang, Veteran Rekneg FC, pada laga kelima turnamen sepakbola Pakujaya Cup ke 7 di stadion mini Pakujaya, Kamis (26/5/2022).

Ilustrasi Pencurian. (net)

Pelaku Pencurian Burung di Bunar Babak Belur Dihajar Warga

Detakbanten.com, TANGERANG - Pelaku pencurian burung milik warga desa Bunar Babak Belur Dihajar oleh warga, pelaku tertangkap basah saat hendak melakukan aksinya di rumah korban Ardi warga Kampung Bunar RT 06/02 Desa Bunar Kecantikan Sukamulya Kabupaten Tangerang, pada pukul 02.30 Kamis dini hari (26/5/2022).

Ilustrasi. (net)

Pesan Sabu Pakai Chip Domino, Gadis IRT Warga Kampung Dalam Ini Jadi DPO

detakbanten.com, BABEL - Gadis seorang Ibu Rumah Tangga (IRT) warga Kampung Dalam, Kelurahan Masjid Jamik Kota Pangkalpinang, masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO).

Sidak ke Pasar, Kombes Zain Minta Pedagang Jual Migor Sesuai HET

Detakbanten.com, TANGERANG - Pastikan pedagang jual minyak goreng (Migor) curah sesuai Ketentuan pemerintah, selama 3 hari kemarin, Kapolres Metro Tangerang Kota Kombes Pol Zain Dwi Nugroho bersama Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Tangerang terus melakukan sidak pasar - pasar.

Koramil 12 Rajeg Gelar Pelepasan Purna Tugas dan Halal Bihalal

Koramil 12 Rajeg Gelar Pelepasan Purna Tugas dan Halal Bihalal

Detakbanten.com, TIGARAKSA - Koramil 12/Rajeg, Kodim 0510/Trs yang di pimpin langsung oleh Danramil 12 Rajeg Kapten Inf Sudibyo menggelar halal bihalal dengan keluarga besar Koramil 12 Rajeg, Kegiatan di gelar di rumah makan Rajeg Kabupaten Tangerang, Kamis (26/05/2022).

Kapolresta Tangerang Pimpin Pengamanan Ibadah Kenaikan Isa Almasih

Kapolresta Tangerang Pimpin Pengamanan Ibadah Kenaikan Isa Almasih

Detakbanten.com, TANGERANG -- Kapolresta Tangerang Kombes Pol Raden Romdhon Natakusuma memimpin pengamanan kegiatan ibadah untuk memperingati Kenaikan Isa Almasih di Gereja Katolik Santa Odelia, Citra Raya, Kecamatan Panongan, Kabupaten Tangerang, Kamis (26/2/2022).

 

 

Go to top